Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

SKOM4432 – Komunikasi Bisnis (Edisi 4)

Suwandi Sumartias

  • Edisi  /  SKS /  Modul
  •  Halaman : ilustrasi ;27 cm.
  • ISBN 9786233124157
  • ISBN (E) 9786233124164
  • Tangerang Selatan : Universitas Terbuka, 2025
  • Kelas DDC [23 ] 302.22

Buku Materi Pokok (BMP) SKOM4432 Komunikasi Bisnis mempelajari tentang berbagai konsep, teori dan implementasi segala bentuk komunikasi bisnis dalam perusahaan, yang meliputi: konsep dasar dan teori komunikasi, fungsi media dan teknologi, teknik lobi dan negosiasi dalam komunikasi bisnis, proses komunikasi bisnis, jenis-jenis komunikasi bisnis, pembicaraan bisnis, dan penulisan bisnis.<br /><br />Tujuan pengajaran mata kuliah ini adalah agar mahasiswa dapat memahami berbagai konsep, teori dan implementasi segala bentuk komunikasi bisnis dalam perusahaan, dan mampu menjelaskan fungsi komunikasi dalam organisasi bisnis; fungsi media dan teknologi dalam komunikasi bisnis; merancang menyiapkan dan menyusun strategi komunikasi bisnis; jenis dan karakteristik stakeholders dalam komunikasi bisnis dan mampu menjelaskan kegiatan komunikasi tulisan, lisan dalam konteks komunikasi bisnis

Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi