Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

SFPI4101 – Mekanika dan Kalor

Yosaphat Sumardi

  • Edisi 1 / 3 SKS / 9 Modul
  • 680 Halaman: ilustrasi; 27 cm
  • ISBN 9786342490853
  • ISBN (E) 9786342490860
  • Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2025
  • Kelas DDC [23] 351

Buku Materi Pokok (BMP) SPFl4101 ini menguraikan pengetahuan berkaitan dengan konsep mekanika dan kalor. Oalam mata kuliah Mekanika dan kalor ini pembahasan dimulai dari pengukuran dalam fisika dan vektor, gerak sepanjang garis lurus; gerak dalam dua dan tiga dimensi; hukum Newton dan penerapannya; usaha dan energi; impuls, momentum, dan tumbukan; rotasi benda tegas, kesetimbangan, dan elastisitas; mekanika fluida; sifat termal zat, kalor, dan hukum termodinamika. Pengalaman belajar diperoleh melalui belajar mandiri dengan mengkaji materi modul, mengikuti Tutorial Tatap Muka atas Permintaan (TTM Atpem) atau Tutorial online. Tingkat capaian pembelajaran mahasiswa dievaluasi melalui penilaian aktivitas diskusi dan pengerjaan tugas tutorial dalam bentuk soal esai serta Ujian Akhir Semester (UAS) dengan bentuk tes pilihan ganda.

Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi