Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

MATA4432 – Metode Matematis II

S.M. Nababan
Edisi 1 / 4 SKS / Modul 1-12
623 halaman: ilustrasi; 21 cm.
ISBN 979689615X
Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2014

DDC 23: 510

Metode Matematika II mencakup topik-topik: Transformasi Laplace, Transformasi Fourier, Masalah Syarat Batas PDB (Persamaan Diferensial Biasa) & Masalah Nilai Eigen dan Masalah Syarat Batas PDP (Persamaan Diferensial Parsial) yang menyangkut Persamaan Panas, Persamaan Gelombang dan Persamaan Potensial. Pembahasan dilakukan secara intensif dan bersifat teoritis dengan banyak contoh-contoh aplikasi sehingga kemampuan mahasiswa dapat berkembang dalam menganalisis dan memecahkan masalah (problem). Melalui Mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat menerapkan konsep dan teknik pemecahan masalah fisis yang dimodelkan menggunakan Persamaan Diferensial atau maupun dan Persamaan Diferensial Parsial

Daftar Isi
Tinjauan Mata Kuliah
Modul 1
Katalog Dalam Terbitan
© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi