No Image Available

Pendidikan Terbuka Untuk Indonesia Emas

 Pengarang: Tian Belawati  Kategori: Publikasi UT  Penerbit: Universiitas Terbuka  Tahun terbit: 2020  ISBN: 9786023929443  Halaman: 292  Kota Terbit: Tangerang Selatan  Bahasa: Indonesia  Dimensi: 23 cm  Tags: pendidikan terbuka dan jarak jauhptjjuniversitas terbukaupbjj-utut |  Baca Buku
 Deskripsi:

Tujuan kemerdekaan bagi sebuah bangsa tidak hanya untuk berdaulat secara politik. Hal ini sangat tegas disampaikan dalam pembukaan UUD 1945. Hal ini ditegaskan dalam pembukaan UUD 1945 yang menyebutkan bahwa tujuan pembentukan Negara Indonesia utamanya untuk melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah Indonesia, memajukan kesejahteraan umum, dan mencerdaskan kehidupan bangsa. Sistem pendidikan suatu pemerintahan harus diciptakan untuk memberikan kesempatan kepada setiap warganegara untuk membangun kehidupannya, menjadikan mereka warganegara yang produktif dan kontributif terhadap upaya kemajuan masyarakat dan bangsa.


 Kembali
© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi