Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

SATS4410 – Pengantar Statistika Matematis 1 (Edisi 2)

Sri Haryatmi Kartiko

  • Edisi 2 / 3 SKS / 9 Modul
  • 338 Halaman : ilustrasi ;27 cm.
  • ISBN 9786234806007
  • ESBN 9786234806014 (elektronik)
  • Tangerang Selatan : Universitas Terbuka, 2022
  • Kelas DDC [23 ] ‘519.5

Setelah mempelajari mata kuliah Pengantar Statistika Matematis I (SATS4410) mahasiswa diharapkan mampu mengimplementasikan konsep-konsep dasar statistika pada statistik inferensi. Mata kuliah ini membahas tentang himpunan teori probabilitas variabel random dan distribusinya vektor random dan distribusinya harga harapan beberapa distribusi penting fungsi pembangkit momen dan kuantil distribusi fungsi variabel random dan distribusi pendekatan. Mahasiswa belajar mandiri melalui tutorial. Penguasaan materi oleh mahasiswa akan dievaluasi melalui Tugas dan Ujian Akhir Semester (UAS).

Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi