Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka
PUST2224 – Bahan Rujukan
Abdul Rahman Saleh
Edisi 1 / 3 SKS / Modul 1-9
568 halaman: ilustrasi; 21 cm.
ISBN 9787970114098
Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2014
DDC 23: 028.7
Mata kuliah ini membahas tentang pengertian dan fungsi bahan rujukan koleksi kamus tercetak dan digital; bahan rujukan memuat informasi mengenai kepustakaan tercetak dan digital; bahan rujukan berupa buku pegangan; buku petunjuk, sumber biografi dan geografi serta direktori tercetak dan digital; bahan rujukan statistik, terbitan pemerintah dan badan-badan internasional tercetak dan digital; bahan pustaka lain sebagai bahan rujukan; penilaian bahan rujukan; bimbingan, promosi dan statistik rujukan. Demikian juga Bahan Rujukan Indonesia dan konsep pengawasan bibliografi inter-nasional dan praktik pengawasan bibliografi Indonesia. Setelah menyelesaikan Mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memanfaatkan bahan rujukan umum dan bahan rujukan Indonesia.