Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka
PEMA4101 – Hakikat dan Sejarah Matematika (Edisi 3)
Wahyudin
- Edisi 3/ 3 SKS / 9 Modul
- 364 Halaman: ilustrasi; 27 cm
- ISBN 9786234806205
- ISBN (E)
- Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2022
- Kelas DDC [23] ‘510.09
Buku Materi Pokok (BMP) PEMA4101 Hakikat dan Sejarah Matematika ini membahas tentang hakikat matematika,sejarah matematika,dan pengantar menuju filsafat matematika. Pembahasannya meliputi hakikat matematika,permasalahan dalam perkembangan matematika,matematika awal peradaban manusia dan matematika Yunani Kuno,matematika Alexandria,matematika periode Renaissance,awal matematika modern,matematika modern,rasionalisme dan empirisisme dalam matematika,serta aliran-aliran besar dalam filsafat matematika modern.


