Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

MMPI5104 – Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Laut (Edisi 2)

Yonvitner, Handoko Adi Susanto, Ernik Yuliana

  • Edisi 2 / 2 SKS / 6 Modul
  • 314 halaman: ilustrasi; 21 cm
  • ISBN 9786023923717 / E-ISBN 9786023923724
  • Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2019
  • Kelas DDC 23: 551.456

Indonesia mempunyai panjang garis pantai terpanjang nomor dua di dunia. Potensi wilayah pesisir dan laut Indonesia sangat besar untuk menunjang kesejahteraan masyarakat. Oleh karena itu, diperlukan pengelolaan wilayah pesisir dan laut yang optimum untuk memanfaatkan potensi secara berkelanjutan. Mata kuliah ini secara umum membahas tentang potensi dan karakteristik Wilayah pesisir, habitat penting wilayah pesisir, lingkungan abiotik pesisir, sosial ekonomi masyarakat pesisir, sumber daya perikanan, pengelolaan pesisir dan laut terpadu.

Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi
Katalog Dalam Terbitan
Modul 1
Literatur Digital
© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi