Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka
IPEM4431 – Manajemen Pemerintahan (Edisi 2)
Mirrian Sjofyan Arif, Milwan, Rasyid Thaha, Ayi Karyana
Edisi 2 / 3 SKS / Modul 1-9
687 halaman: ilustrasi; 21 cm.
ISBN 9790111460
Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2014
DDC 23: 351
Mata kuliah ini membahas tentang beberapa konsep dasar, fungsi dan kapabilitas manajemen pemerintahan, motivasi dan perilaku organisasi dan manajemen pemerintahan, serta tugas dan fungsi pemerintahan serta masalah-masalah pokok dalam manajemen pemerintahan. Melalui Mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mempunyai kemampuan untuk menganalisis organisasi dan manajemen pemerintahan dari tingkat pusat sampai tingkat desa.