Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka
ASIP4202 – Aspek Hukum Dalam Kearsipan (Edisi 3)
Nandang Alamsah Delarnoor
- Edisi 3 / 2 SKS / 6 Modul
- 314 Halaman: ilustrasi; 27 cm
- ISBN 9786233129107 | E-SBN : 9786233129114
- Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2021
- Kelas DDC 24 : 344.092
Matakuliah ini membahas tentang pengantar aspek hukum kearsipan, sumber-sumber hukum kearsipan, penilaian terhadap arsip yang beraspek hukum, daluwarsa, jadwal retensi arsip, penyusutan arsip, pentingnya kerahasiaan arsip, dan kedudukan arsip elektronik atau modern dalam tahap pembuktian di pengadilan.
Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi
Katalog Dalam Terbitan
Modul 1