Page 122 - Cakrawala Pendidikan: E-Learning Dalam Pendidikan
P. 122

Wrmlani,  f'eml>c!aj.nwl  UNkunlila\.  Koll.\r'p. ...


             si,  jika  variasi  tersebut  masih  berada  dalam  koridor  konsep  yang
             benar.  Namun.  jika  variasi  tersebut  berangkat  dari  konsep  yang
             menyimpang.  dapat  d1past1kan  bahwa  variasi  yang  terjadi
             kemud1an  akan  mencerminkan  penyimpangan  yang  semakin
             besar.
                    Pembelajaran berkualitas ditentukan oleh  berbagai faktor,
             antara  lain  guru,  siswa.  sekolah  sebagai  salah  satu  pusat
             pembelajaran.  dan  tentu  saJa  orang  tua  dan  masyarakat.  Dari
             semua komponen tersebut,  gurulah  yang paling banyak mendapat
             sorotan  karena  dianggap  merupakan  aktor  utama  dalam
             pengelolaan  pembelajaran.  Contoh-contoh  yang  teqadi  di
             masyarakat  seperti  terjadinya  pemukulan  terhadap  guru  oleh
             orang  tua  siswa  merupakan  contoh  pandangan  masyarakat
             bahwa  guru  sangal  berperan  dalam  pembelajaran.  Anggapan  ini
             tentu  merupakan  tantangan  besar  bagi  guru  yang  benar-benar
             ing1n  menunjukkan   tingkat  keprofesionalannya  sebagai  guru.
             Masalahnya  sekarang.  guru  yang  bagaimana  yang  dianggap
             mampu menc1ptakan pembelajaran berkualitas?
                    Berkaitan  dengan  guru  yang  berkualitas,  Glasser  (1993)
             menyatakan  ada  enam  kondisi  yang  harus  dipenuhi  agar  terjadi
             pembelajaran  yang  berkualitas,  yaitu:  (1)  suasana  kelas  yang
             hangat  dan  mendukung;  (2)  siswa  hanya  diminta  mengerjakan
             hal-hal  yang  bermanfaat;  (3)  siswa  selalu  diminta  menampilkan
             yang  terbaik  yang  mampu dikerjakannya;  (4)  siswa  diminta  untuk
             menilai dan memperbaiki!menyempurnakan hasil kerjanya sendiri;
             (5)  pekeqaan  yang  berkualitas  selalu  menimbulkan  rasa  senang
             bagi  setiap  orang  yang  terlibat  di  dalamnya;  serta  (6)  pekerjaan
             y<mg  berkualilas  tidak  pernah  merusak.  Apa  dan  bagaimana
             setiap kondisi tersebut diuraikan secara singkat berikut ini.
                    Pertama, suasana kelas yang hangat dan  menyenangkan
             merupakan  kondisi  pertama  yang  harus  diciptakan  oleh  guru.
             Kelas  yang  hangat,  aman,  dan  menyenangkan  akan  membuat



             106
   117   118   119   120   121   122   123   124   125   126   127