Page 52 - Buku Pedoman Pendidikan Jarak Jauh
P. 52

Pendidikan )arak )auh   •



       diharapkan  tersebut.  PDKP  ini  dijadikan  sebagai  acuan  dalam
       mengembangkan bahan  belajar mandiri.

          Mengingat  cara  belajar  pendidikan  dasar  dan  menengah  jarak
       jauh  menekankan  pada  cara  belajar  mandiri,  maka  bahan  belajar
       utama  yang  digunakan  adalah  bahan  ajar  mandiri.  Saat  ini  bahan
       ajar  mandiri  yang  digunakan  adalah  modul  cetak  yang  dirancang
       khusus  untuk  belajar  mandiri  yang  dilengkapi  dengan  panduan
       belajar  bagi  siswa  dan  pedoman  bimbingan  belajar  bagi  tutor/guru
       bina!pamong.  Pengembangan  modul  cetak  ini  dilakukan  oleh  tim
       pengembang  yang  terdiri  dari  penulis  modul  (guru  mata  pelajaran),
       a  hi i  materi  (dosen   mata  ku I iah  bersangkutan),  ah I i  desain
       pembelajaran,  ahli  media.  Prosedur  pengembangan  modul  cetak
       sebagai  bahan ajar mandiri dapat digambarkan sebagai  berikut:



       I  Kurikulum
       l   Nas1onal
            ~

           PDKP    ~     GBIPM &
                           JM



                         Penulisan
                          Naskah


                                                      Penggandaan
                                                      dan Distribusi
                 Diagram 2.3 Prosedur Pengembangan Modul Cetak

       Keterangan:
       •   PDKP = Pola Dasar Kegiatan Pembelajaran
       •   GBIPM = Garis-garis Besar lsi Program Media
       •   JM = Jabaran Materi



       34
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57