Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

SOSI4205 – Sosiologi Ekonomi (Edisi 3)

Pheni Chalid

  • Edisi 3 / 3 SKS / 9 Modul
  • 420 halaman: ilustrasi; 21 cm
  • ISBN 9786023925483 / E-ISBN 9786023925513
  • Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2019
  • Kelas DDC 23: 306.3

Buku Materi Pokok (BMP) SOS14205 ini berisi materi yang menjelaskan antara lain latar belakang perkembangan sosiologi ekonomi; konsep kemelekatan; kemelekatan sosial ekonomi; ruang lingkup trust; konsep kapital sosial; konsep rasionalitas dan pertukaran; corporate social responsibility; dampak dari kegiatan ekonomi terhadap pola hidup masyarakat; konsep uang; dan konsep sektor informal; Setelah mempelajari mata kuliah ini; mahasiswa diharapkan mampu untuk menjelaskan bagaimana cara masyarakat melakukan upaya memenuhi kebutuhan hidup terhadap barang dan jasa dengan menggunakan pendekatan sosiologi.

Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi
Katalog Dalam Terbitan
Modul 1



© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi