Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka
IDIK4007 – Metode Penelitian (Edisi 2)
M.Toha Angoro, Durri Andriani, Kristanti A. Puspitasari, Tian Belawati, Ratna Kesuma, I G.A.K. Wardani
- Edisi 2 / 2 SKS / 6 Modul
- 286 Halaman: ilustrasi; 27 cm
- ISBN 9786233123433 | E-ISBN 9786233123440
- Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2021
- Kelas DDC 23: 001.26
Mata kuliah Metode Penelitian ini membahas tentang hakikat penelitian, rancangan penelitian, pelaksanaan penelitian, analisis dan interpretasi data basil temuan serta penyusunan laporan penelitian.
Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi
Katalog Dalam Terbitan
Modul 1