Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

EKSI4203 – Teori Portofolio dan Analisis Investasi (Edisi 3)

Jogiyanto Hartono

  • Edisi 3 / 3 SKS / 9 Modul
  • 302 Halaman: ilustrasi; 21 cm
  • ISBN 9786023928507 / E-ISBN 9786023928514
  • Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2020
  • Kelas DDC 23: 332.6

Buku Materi Pokok (BMP) EKSI4203 Teori Portofolio dan Analisis Investasi membahas pemahaman mengenai lingkungan investasinya, instrumen-instrumen investasi, dan proses pengambilan keputusan investasi. Lingkungan investasi yang akan dibahas adalah pasar modal ketika aset keuangan dapat dijual dan dibeli baik secara umum dan secara online. Instrumen-instrumen investasi yang dibahas adalah saham, obligasi, dan reksadana. Proses pengambilan keputusan investasi yang dibahas termasuk teknik penentuan return dan risiko, model keseimbangan, dan proses keputusan membeli, menjual saham, dan pembentukan portofolio. Setelah mempelajari BMP ini diharapkan mahasiswa mampu menjelaskan dan melakukan investasi aset tunggal maupun portofolio. Ketercapaian hasil belajar diukur melalui partisipasi dan tugas pada tutorial dan ujian akhir semester.

Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi
Modul 1



© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi