Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

EKSA4306 – Ekonomi Ziswaf

Muhammad Cholil Nafis, Suhartono, Yosi Mardoni, M. Fuad Hadzig, Purnama Putra

  • Edisi 1 / 3 SKS / 9 Modul
  • 358 halaman: ilustrasi; 21 cm
  • ISBN 9786023924578 | E-ISBN 9786023924585
  • Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2019
  • Kelas DDC 23: 297.414

Buku Materi Pokok (BMP) EKSA4306 Ekonomi Ziswaf dirancang untuk membekali mahasiswa dalam memahami tentang ziswaf mulai dari konteks fiqih; peranannya dalam peradaban; hingga pemahaman ziswaf dalam konteks kontemporer seperti wakaf produktif dan wakaf uang. Dalam BMP ini juga diulas bagaimana tata kelola zakat dan wakaf serta aplikasinya dalam perekonomian. Setelah mempelajari BMP ini diharapkan mahasiswa mampu menguasai konsep ziswaf serta tata kelolanya pada perekonomian dalam konteks kontemporer.

Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi
Katalog Dalam Terbitan
Modul 1
© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi