Page 23 - Pendidikan Terbuka Untuk Indonesia Emas
P. 23

1. Pendidikan Terbuka dan Modal Insani Indonesia


                   metodologi:  pemecahan  masalah,  kreatifitas,  berpikir
                   kritis, berorientasi kewirausahaan, (c) kompetensi sosial:
                   bahasa,  kepemimpinan,  membangun  jejaring,  dan  (d)
                   kompetensi personal: motivasi, fleksibilitas, kemampuan
                   bekerja dibawah tekanan.


                   Harus  ada  terobosan  untuk  me-redisign  future  ready
                   curricula yaitu kurikulum yang mengakomodasi permintaan
                   skill di pasar - global citisenship skill. Kementerian Ristek
                   dan Dikti (2018) dalam “Mempersiapkan Indonesia di Era
                   4.0” mewajibkan beberapa poin penting untuk dimasukkan
                   dalam  kurikulum  baru  PT  yaitu  co-extra  curriculer;
                   cognitive  skills (critical  thinking dan  entrepreneurship);
                   lifelong learning dan new literacies (data, technologi dan
                   human). Tantangan dunia pendidikan adalah menciptakan
                   lingkungan  kondusif  bagi  peserta  didik,  akademisi
                   dan  praktisi  untuk  mendobrak  halangan,  berinovasi,
                   menciptakan, dan berkolaborasi (Ahmad & Noor, 2019).
























                Figure 2: Visualized competence model
                        Gambar 1. Four Competency in the Era 4.0

                   Sumber:  Hecklau  et  al,  2016,  P.5.  Holistic  Approach  for  Human  resource
                   Management in Industry 4.0. Procedia. Science Direct.

                                           13
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28