Page 566 - Pendidikan Tinggi Jarak Jauh
P. 566
Anggoro, Teknologi lnfonnasi dan Komunikasi ....
Tahun Aktivitas
1999 0 Ujicoba II Tutorial Elektronik dalam skala besar
0 Pengembangan Suplemen Bahan Ajar berbasis Web
0 Akses Jurnal Elektronik
0 lntroduksi pemanfaatan Fax-Internet
2000 0 Penambahan jumlah matakuliah untuk Tutorial Elektronik
0 Penambahan jumlah suplemen bahan ajar berbasis Web
0 Penempatan naskah T ugas Mandiri di situs Web UT
0 Ujicoba Perkuliahan online
2001 0 Peningkatan bandwith LAN-UT ke Internet
Pendekatan tamba/ sulam. Walaupun secara kronologis
pemanfaatan TIK UT mengalami peningkatan dari tahun ke tahun,
UT pada dasarnya belum memiliki rencana induk pemanfaatan
TIK. UT masih bersifat reaktif terhadap kebutuhan TIK baik dalam
arti perbaikan dengan pendekatan tambal su/am, maupun dengan
menguji coba teknologi baru sebagai reaksi terhadap
pertumbuhan atau perkembangan TIK di luar. Pendekatan
semacam ini dalam beberapa hal tidak menguntungkan karena
UT terjebak dalam rutinitas dan penyelesaian masalah yang
insidental di lapangan. Kelemahan terbesarnya adalah UT tidak
punya gambaran tentang kuantitas masalah potensial
Penyelesaian masalah yang bersifat reaktif, walaupun
terselesaikan, akan tetap mengganggu manajemen UT sehari-
hari. Misalnya, Jika ada masalah teknis dalam jaringan UT, maka
aktivitas akan terganggu dalam ukuran menit, jam, atau hari, yang
lebih sering tidak dapat diramalkan.
562