Page 328 - Pendidikan Tinggi Jarak Jauh
P. 328
Puspitasarl, Evaluasi Hasil Bela jar ....
proses pembelajaran berlangsung, untuk meningkatkan
keberhasilan belajar mahasiswa.
TES FORMATIF
nluk memon1tor proses
belaJar -menga;ar)
,------'-------.
' Apakat1 mahas.•s'Na
1 mencapa1 tujuan p~rnbela1arar
' yang tt:ioh d1te0t•~kan?
fiCldk~- Ya
~-
Benkan rcmed<as: KelorT;pok -~ Berrkan urnpan ball> untuk I
atau md1Y1dudl 1 r1cndukung proses btl..-tJar J
I
---- T -------- --
---- ----~
I
,----J-----,
Me,,m1 utkan proues I
(ur~1uk rnempelaJan kesuhtan pembelaJarar.
tJelaJar matldSI~wa; sesudl rencana
Gambar 2
Peran Tes Formatif dalam Pembelajaran (Gronlund, 1993)
Dari Gambar 2 tersebut dapat kita lihat bahwa hasil tes
formatif dapat digunakan untuk memutuskan, apakah ada
mahasiswa yang harus diberi remediasi karena belum menguasai
tujuan pembelajaran yang direncanakan. Tes formatif juga dapat
dikombinasikan dengan tes diagnostik untuk mengetahui apakah
ada materi pembelajaran yang sangat sulit atau tidak bisa
dikuasai mahasiswa. Hasil tes diagnostik dapat digunakan untuk
memutuskan materi yang akan diberikan pada proses remediasi
dan kepada siapa saja materi tersebut harus diberikan.
Peran tes formatif sangat penting dalam sistem PT JJ.
Seperti telah dibahas di atas, mahasiswa PT JJ melakukan proses
belajar sendiri, terpisah secara fisik dari dosennya Mereka belajar
320