Page 180 - Pendidikan Terbuka dan Jarak Jauh
P. 180

Lembaga ini memiliki tujuan:  menguji dan mengembangkan
        kemungkinan kajian akademik di mana kehadiran terus-menerus dari
        mahasiswa pacta suatu lembaga tidak penting.
             Di Peraneis, PJJ tcrsedia pada tingkat regional yang terbentuk
        dari 22 universitas yang tergabung dalam the Federation
        Interuniversitaire deL 'Enseignement a Distance (FlED).  Lcmbaga
        ini dikembangkan untuk mcngkoordinasikan kegiatan-kcgiatan pusat
        P.IJ  scrta pcngajar yang mempcrsiapkan PJJ dan juga mengajar pacta
        kclas tatap muka.
             Italy's Consorzio PerL 'Universita  a Distanza (CUD)
        didirikan pacta tahun 1 984.  Lembaga ini mcrupakan konsorsium
        yang meraneang bahan belajar dan layanan dukungan mahasiswa
        untuk digunakan oleh mahasiswa yang mendaftar kepada perguruan
        tinggi yang mcrupakan anggota konsorsium.
             The  Irish National Distance Education Center didirikan tahun
        1982.  Lembaga ini merupakan salah satu fakultas di The National
        InstilutejiJr !Iigher Education di  Dublin dan bckerja sama dengan
        berbagai perguruan tinggi dalam pengcmbangan dan penycdiaan
        program P  .IJ  seeara nasional.
             Di Kanada, the Northern Ontario Education Access Network
        melayani 27 komunitas mclalui pusat-pusat koordinasi pada
        bebcrapa perguruan tinggi.  Berbagai kelompok dapat menggunakan
        jaringan ini untuk menyelenggarakan program-program PJJ.
             Di Indonesia sedang dikembangkan konsorsium dari sepuluh
        perguruan tinggi dalam menyclenggarakan program pcndidikan guru
        SO melalui sistem PJJ.  Kescpuluh perguruan tinggi terse but adalah
        Universitas Sriwijaya, Universitas Katolik Atma Jaya .Jakarta,
        Universitas Pendidikan Indonesia, Universitas Negeri Yogyakarta,
        Universitas Negeri Malang, Universitas Muhammadiyah Malang,
        Universitas Nusa Cendana, Universitas Tanjung Pura, Universitas
        Cendrawasih, dan Universitas Negeri Makassar.  Program yang
        ditawarkan ini menggunakan kurikulum yang sama untuk scmua
        anggota konsorsium.  Bahan belajar yang digunakan dalam program
        PJJ ini dikembangkan oleh kesepuluh perguruan tinggi terscbut.
        Masing-masing perguruan tinggi menggembangkan bahan belajar



        166
   175   176   177   178   179   180   181   182   183   184   185