Page 415 - Profil Guru Masa Depan Berbasis Teknologi Pendidikan
P. 415

Masyarakat Multikultural  381
                                        Pendidikan Karakter Untuk Membangun

                        N0.20 Tahun 2003 beserta ketentuan perundang-
                        undangan turunannya;

                    b.  Pertimbangan  teoretis  -  teori  tentang  otak  (brain
                        theories),  psikologis  (cognitive  development
                        theories, learning theories, theories of personality)

                        pendidikan  (theories  of  instruction,  educational
                        management, curriculum theories), nilai dan moral
                        (axiology, moral development theories), dan sosial-
                        kultural (school culture, civic culture); dan

                    c.  Pertimbangan  empiris  berupa  pengalaman  dan
                        praktek  terbaik  (best  practices)  dari  antara  lain
                        tokoh-tokoh, satuan pendidikan unggulan, pesanren,

                        kelompok kultural dll.

                2.  Pada  tahap  pelaksanaan  dikembangkan  pengalaman
                   belajar (learning experiences) dan kegiatan instruksional

                   yang bermuara pada pembentukan karakter dalam diri
                   individu peserta didik.

                         Proses    ini   dilaksanakan    melalui    proses

                   pembudayaan       dan    pemberdayaan      sebagaimana
                   digariskan sebagai salah satu prinsip penyelenggaraan
                   pendidikan  nasional.  Proses  ini  berlangsung  dalam
                   tiga pilar pendidikan yakni dalam satuan pendidikan,
                   keluarga, dan masyarakat. Dalam masing-masing pilar
                   pendidikan  akan  ada  dua  jenis  pengalaman  belajar
                   (learning  experiences)  yang  dibangun  melalui  dua
                   pendekatan yakni intervensi dan habituasi. Dalam



                                             BERBASIS TEKNOLOGI PENDIDIKAN
   410   411   412   413   414   415   416   417   418   419   420