Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka
HKUM4204 – Hukum Adat (Edisi 2)
Marhaeni Ria Siombo, JM. Henny Wiludjeng
- Edisi 2 / 3 SKS / 9 Modul
- 307 Halaman: ilustrasi; 27 cm
- ISBN 9786233120838 | E-ISBN 9786233120845
- Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2021
- Kelas DDC 23: 340.57
Buku Materi Pokok (BMP) HKUM4204 membahas tentang hukum yang dibentuk dan dibuat serta hidup di dalam masyarakat yang sifatnya tidak tertulis. Setelah mempelajari BMP ini diharapkan mahasiswa dapat menjelaskan tentang pengertian, asasasas, unsurunsur hukum adat, sejarah dan bagaimana perkembangan hukum adat dalam hukum nasional, serta eksistensi Hukum Adat di berbagai bidang kehidupan masyarakat. Assesmen hasil belajar dilakukan melalui evaluasi dalam bentuk tes objektif dan/atau essay
Tinjauan Mata Kuliah
Daftar Isi
Katalog Dalam Terbitan
Modul 1