Page 84 - 39 Tahun Universitas Terbuka: Tatanan dan Budaya Kerja Baru Mewujudkan Indonesia Maju
P. 84

Budaya Kerja Baru  83
                                                                                                                       Universitas Terbuka





                                                                                e.  Kemitraan Kolaboratif dalam Pengajaran,

                                                                                    Penelitian,    dan     Kemitraan       dengan
                                                                                    Masyarakat

                                                                                    Budaya       KIIARA     UT      memengaruhi
                                                                                    pendekatan Universitas Terbuka terhadap

                                                                                    kemitraan kolaboratif dalam pengajaran,
                                                                                    penelitian, dan keterlibatan masyarakat.
                                                                                    Budaya KIIARA UT mendorong kolaborasi,
                         Ketiga nilai tersebut dikembangkan dan                     inovasi, dan keterlibatan masyarakat dalam
                         disosialisasikan kepada mahasiswa untuk                    kemitraan dengan institusi pendidikan lain,

                         dijadikan landasan bagi mahasiswa dalam                    mitra industri, serta organisasi masyarakat.
                         belajar. Kemandirian, falsafah terbuka, dan                Kolaborasi     ini  meningkatkan       kualitas
                         belajar jarak jauh menuntut mahasiswa                      pengajaran  dan  penelitian,  mendorong

                         agar dapat belajar mandiri. Kejujuran                      pertukaran  pengetahuan,  dan  memenuhi
                         merupakan nilai dasar yang harus dimiliki                  kebutuhan  masyarakat  melalui  inisiatif
                         mahasiswa dalam belajar mandiri karena                     pelibatan masyarakat.
                         dalam  belajar  mandiri  pengendalian  diri
                         lebih  banyak  dilakukan  oleh  mahasiswa

                         sendiri. Kedisiplinan adalah nilai pokok               Budaya organisasi KIIARA UT merupakan
                         bagi  keberhasilan  belajar mandiri.  Tanpa            hal penting yang harus dimiliki Universitas
                         kedisiplinan yang tinggi, mahasiswa akan               Terbuka.     Kesalahan     dalam      menerapkan

                         kesulitan mengatur waktu dan cara belajar              budaya tersebut akan berpengaruh terhadap
                         yang akan berakibat tidak lulus atau                   keberhasilan     transformasi,    integrasi,   dan
                         memerlukan waktu yang lebih lama dalam                 pertumbuhan yang kurang agresif serta
                         menyelesaikan studinya.                                inisiatif strategis lainnya di Universitas Terbuka.
   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88   89