Page 87 - 39 Tahun Universitas Terbuka: Tatanan dan Budaya Kerja Baru Mewujudkan Indonesia Maju
P. 87

86 Bagian 3






                         Salah satu strategi yang digunakan adalah                   media teknologi, di antaranya melalui

                         pembentukan agen perubahan di masing-                       website, UT Radio, dan UT TV. Selain itu,
                         masing unit kerja UT. Agen perubahan ini                    UT telah mengirimkan perwakilan pegawai
                         memiliki peran yang besar dalam proses                      untuk mengikuti pelatihan tim  corporate
                         perubahan yang dilakukan di UT. Hal ini                     culture, menyusun roadmap implementasi
                         disebabkan agen perubahan merupakan                         budaya, serta mengembangkan dan

                         orang-orang       terpilih   yang     menjadi               melaksanakan calender of event corporate
                         perwakilan unit kerja dari organ organisasi                 culture.
                         UT. Mereka bertugas menjelaskan dan                     b.  Mengintegrasikan        Nilai-Nilai    KIIARA

                         menyosialisasikan tujuan serta proses                       dalam Kebijakan Organisasi
                         perubahan yang dilakukan agar dapat
                         diterima dengan baik oleh seluruh                           Menyusun kebijakan organisasi yang
                         individu di dalam organisasi. Change agent                  secara eksplisit mencerminkan nilai-
                         development diharapkan mampu menjadi                        nilai KIIARA, seperti kualitas unggul,

                         jembatan dalam implementasi nilai budaya                    integritas, inovasi, aksesibilitas, relevansi,
                         organisasi.                                                 dan akuntabilitas. Kemudian memastikan
                                                                                     bahwa  setiap  kebijakan  organisasi  yang
                         Dalam       rangka     membentuk         agen               baru atau yang sudah ada sejalan dengan
                         perubahan      budaya      organisasi    yang               nilai-nilai tersebut.

                         kuat, telah dilakukan sosialisasi budaya
                         organisasi kepada seluruh pegawai UT                    c.  Meningkatkan Kualitas Pendidikan Jarak
                         secara terstruktur ataupun melalui media                    Jauh

                         outbound penguatan budaya organisasi                        Mengidentifikasi dan menerapkan standar
                         yang dilakukan oleh masing-masing unit                      kualitas yang tinggi dalam semua  aspek
                         kerja, baik di UT pusat maupun UT daerah.                   kegiatan akademik pendidikan jarak jauh,
                         Sosialisasi dilakukan secara langsung                       termasuk kurikulum, materi pembelajaran,
                         ataupun dengan menggunakan berbagai                         dan penilaian. Selanjutnya, menerapkan
   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92