Page 136 - Pendidikan Terbuka dan Jarak Jauh (Di dedikasikan kepada DR. Setijadi, M.A)
P. 136

dihc!rlakukan  mulai  tahun akademik  1997/1998. Penyempurnaan menga-
            cu  kepada  Kurikulum  PGSD  Prajabatan  1995,  serta  berbagai  masukan
            dari  lapangan.
               Untuk pedoman pelaksanaan program dikembangkan Panduan Penye-
             Jenggaraan Program D II  PGSD (disingkat PPD) sebanyak 10 seri (PPDl
            s.d.  PPD  10).  mulai  dari  Sistem  Penyelenggaraan  sampai  dengan  Pe-
            ngelolaan  Administrasi  Daerah.  PPD  ini  disempurnakan  secara  berkala
            berdasarkan masukan dari lapangan.  Masukan datang dari para tutor, pe-
            ngelola,  mahasiswa,  dan  pengembang  program.  Dalam rapat  koordina-
            si.  masukan  terse but  dibahas  dan  hasi lnya  digunakan  untuk  menyem-
            purnakan PPD.
               Untuk  membantu  mahasiswa  menguasai  materi  modul  dan  mene-
            rapkannya dalam pembelajaran di SD, UT menyediakan program tutorial
            yang  wajib  diikuti  oleh mahasiswa.  Di  samping  tutorial,  mahasiswa  wa-
            jih  mengikuti  praktikum  IPA  dan  Pemantapan  Kemampuan  Mengajar
            (PKM). yang disupervisi oleh instruktur praktikum dan supervisor PKM.
            Penguasaan  mahasiswa  dinilai  melalui  tugas  mandiri  (TM),  ujian  akhir
            semester (UAS).  laporan praktikum,  ujian praktik,  dan ujian  PKM.  Se-
            mua kegiatan akademik ini diselenggarakan oleh kelompok bela jar di ting-
            kat  kecamatan.  Para  tutor.  instruktur  praktikum,  dan  supervisor  PKM
            adalah  para  pendidik  yang  berpendidikan  minimal  Diploma  III  Ke-
            pendidikan dengan bidang studi yang  relevan dan diutamakan yang  mem-
            punyai pengalaman mengajar di  SD. Sebelum melaksanakan  tugas,  me-
            reka mendapat pelatihan dari para tutor inti, baik dalam pendalaman ma-
            teri.  maupun dalam pengelolaan tutoriaL  praktikum.  dan  PKM.  Para tu-
            tor inti dilatih di tingkat pusat. dengan materi pelatihan yang disiapkan dan
            disajikan oleh  FKIP-UT bersama para penulis modul.
               Jumlah guru yang  mengikuti  program penyetaraan bervariasi dari  ta-
            hun ke tahun.  Di samping mahasiswa yang mendapat beasiswa dari APBN

                                           130
   131   132   133   134   135   136   137   138   139   140   141