Page 121 - Profil Guru Masa Depan Berbasis Teknologi Pendidikan
P. 121

101


                        bagaimana cara melibatkan peserta didik  dalam
                        kegiatan instruksional secara optimal. Oleh karena itu,
                        guru  perlu  memahami  berbagai  pendekatan  belajar

                        dan  prinsip  prinsip  pembelajaran  yang  mendidik
                        terkait dengan mata pelajaran yang diampu.

                             Gambar  dibawah  ini,  memperlihatkan  semua
                        peserta  didik  lagi  asyik  mengerjakan  tugas  yang
                        diberikan oleh gurunya.


























                             Seyogianya  guru  dapat   menerapkan berbagai
                        pendekatan,    strategi,   metode,    dan    media
                        pembelajaran  yang  mendidik  secara  kreatif  dalam

                        mata pelajaran yang diampunya. Memahami prinsip-
                        prinsip  perancangan  pembelajaran  yang  mendidik.
                        Mengembangkan  komponen-komponen  rancangan
                        pembelajaran.  Menyusun  rancangan  pembelajaran
                        yang  lengkap,  baik  untuk  kegiatan  di  dalam  kelas,


                                             BERBASIS TEKNOLOGI PENDIDIKAN
   116   117   118   119   120   121   122   123   124   125   126