Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

SKOM4437 – Analisis Sistem Informasi (Edisi 2)

Agus Rusmana
Edisi 2 / 3 SKS / Modul 1-9
308 halaman: ilustrasi; 21 cm.
ISBN 9789790116665
Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2014

DDC 23: 003

Mata kuliah ini membahas tentang menganalisis sistem informasi dalam manajemen yang meliputi pengolahan data dan informasi, analisis sistem dan manajemen di dalam organisasi, konsepsi sistem informasi, proses penyimpanan data, konsep pangkalan data, komunikasi dan jaringan data, analisis dan desain sistem secara umum, evaluasi sistem dan desain sistem terperinci serta implementasi dan sistem informasi. Melalui Mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mempunyai kemampuan untuk dapat menjelaskan pengembangan dan pengoperasian sistem informasi di dalam organisasi yang ditekankan pada analisis desain sistem informasi, evaluasi dan implementasinya khususnya melalui pemanfaatan komputer.

Daftar Isi
Tinjauan Mata Kuliah
Modul 1
Katalog Dalam Terbitan



© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi