Page 452 - Trends in Science and Technology fo Sustainable Living
P. 452
Trends in Science and Technology 413
for Sustainable Living
Lokasi 1 Lokasi 2 Lokasi 3
No Famili Spesies Nama Lokal Total sp
(Walbar) (Vegal) (Waltim)
16. Accipitridae Accipiter trivirgatus Elang Alap 63 - - 63
Jambul
Accipiter soloensis Elang Alap 34 22 - 56
Cina
Spilornis cheela Elang Ular Bido 15 12 8 49
Pernis ptilorhynchus Sikep Madu - - 49 35
Asia
17. Halcyonidae Halcyon cyanoventris Cekakak Jawa 58 - - 58
18. Campephagidae Pericrocotus Sepah Kecil - 12 42 54
cinnamomeus
19. Psittaculidae Psittacula alexandri Betet biasa 26 10 14 50
20. Zosteropidae Zosterops palpebrosus Kacamata 12 13 43 68
biasa
21. Muscicapidae Ficedula westermanni Sikatan belang 16 11 21 48
22. Ardeidae Ardeola spesiosa Blekok sawah 25 - 16 41
23. Artamidae Artamus leucorhynchus Kekep babi 16 25 - 41
24. Turnicidae Turnix suscicator Gemak loreng - - 34 34
25. Picidae Picoides moluccensis Caladi titik - - 20 20
26. Rallidae Amaurornis Kareo padi - - 16 16
phoenicurus
TOTAL (N) 665 818 1029 2512
(%) 26,4% 32,5% 41,1%
Jumlah spesies 34 21 23 22
Jumlah famili 26 19 19 22
Berdasarkan ketiga lokasi yang diamati, Waltim adalah
tempat yang dimanfaatkan oleh burung dengan jumlah individu
terbanyak, yaitu 1029 ekor, sedangkan untuk Walbar dan Vegal
masing-masing 665 dan 818 ekor. Meskipun demikian dilihat dari
jumlah spesies, tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara
ketiga lokasi. Jumlah spesies pada ketiga wilayah hampir sama,
yaitu 21 spesies pada wilayah Walbar, 23 spesies pada wilayah
Vegal, dan 22 spesies pada wilayah Waltim.