Page 85 - Cakrawala Pendidikan: E-Learning Dalam Pendidikan
P. 85

Kualitas dalam  Pembelajaran













      .------------------------P~P~




              c?.rnpai  dengan  Ia hun     1990-an,  pembelajaran
      merupakan  aktivitas  ritual  yang  sepenuhnya  menjadi  wewenang
      tenaga  pengajar  yang  biasanya  dilaksanakan  dalam  satu  ruang
      kelas.  Walaupun  banyak  penelitian  dilakukan dan  pembaharuan-
      pembaharuan  diusulkan,  tenaga  pengajar  tetap  menjadi  'pemilik
      utama' dari pembelajaran yang memiliki wewenang penuh tentang
      apa  yang  akan  dilakukan,  bagaimana  melakukannya,  serta  apa
      hasil  yang  akan  diperolehnya.  Oleh  karenanya,  tidaklah
      mengherankan  bahwa  dari  sekian  banyak  penelitian  dan
      pengembangan  pembelajaran  yang  Ielah  dihasilkan,  potret
      pembelajaran di  banyak inslitusi pendidikan dari  berbagai jenjang
      telap  sama yaitu tenaga pengajar yang  mengajar berdiri di depan
      kelas,  memberikan  ceramah  atau  menyampaikan  informasi
      keilmuan  kepada  siswa  dengan  atau  tanpa  media  pembelajaran,
      siswa  mendengarkan  dan  mencatat pelajaran  yang  disampaikan.
      Tenaga  pengajar  datang  ke  kelas  tanpa  persiapan,  tidak  ada
      perancangan  pembelajaran  yang  dibuat,  kadang-kadang  hanya
      mengandalkan  satu  buku  sumber  yang  seringkali  juga dibacakan
      kepada  siswa  pada  saat  pengajaran  berlangsung.  Kemudian
      tenaga  pengajar  akan  melakukan  evaluasi  pada  akhir  suatu



                                                               69
   80   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90