Page 460 - Profil Guru Masa Depan Berbasis Teknologi Pendidikan
P. 460

424        Profil Guru Berwawasan Pendidikan Abad 21

           mengamanatkan,  kompetensi  lulusan  yang  menyangkut

           pengetahuan, keterampilan, dan sikap, dirumuskan berdasarkan
           kebutuhan  pada  tingkat  induvidu,  masyarakat,  bangsa  dan

           negara, serta peradaban.
                 Selanjutnya,  untuk  memenuhi  pencapaian  kompetensi
           kelulusan seorang guru, dapat dibaca pada bab dua, mengenai

           Standar  Kompetensi  Guru,  yang  menjelaskan  tentang
           Kompetensi  Akademik  dan  Kompetensi  Profesional  yang

           harus dikuasai oleh seorang guru, sesuai yang dipersyaratkan
           oleh Undang-Undang Guru dan Dosen.


                 Kompetensi Akademik yang dijabarkan melalui Empat

           Rumpun Kompetensi Guru, yaitu :
            1.  Kemampuan mengenal peserta didik secara mendalam.
            2.  Kemampuan menguasai bidang studi.

            3.  Kemampuan  menyelenggarakan  pembelajaran  yang
                mendidik.

            4.  Kemampuan mengembangkan kemampuan profesional
                secara berkelanjutan.


                 Sementara,  Kompetensi  Profesional  yang  dijabarkan

           melalui Empat Kompetensi Guru yaitu:
            1.  Kompetensi Pedagogik.
            2.  Kompetensi Kpribadian.

            3.  Kompetensi Sosial. Dan
            4.  Kompetensi Profesional.

           PROFIL GURU MASA DEPAN
   455   456   457   458   459   460   461   462   463   464   465