Page 120 - Pembelajaran Online (Edisi 2)
P. 120

BAB 05  BAHAN AJAR PEMBELAJARAN ONLINE



                 Seperti  telah  diulas  di  awal,  bahan  ajar  utuh  maupun  kompilasi
                 pada dasarnya masih merupakan bahan dasar untuk pembelajaran
                 online.  Penyampaian  materi  ajar  yang  terkandung  dalam  bahan
                 ajar  tersebut  perlu  dikemas  lebih  jauh  untuk  digunakan  dalam
                 pembelajaran  online.  Pemanfaatan  yang  paling  sederhana  tentu
                 dengan  mengunggahnya  ke  dalam  ”kelas’  virtual  pembelajaran
                 online Anda, baik dalam format pdf, ePub, ataupun format digital
                 lainnya. Namun, praktik pembelajaran online yang baik menunjukkan
                 bahwa sebaiknya materi ajar tersebut disampaikan sesuai skenario
                 pembelajaran dan dituangkan dalam suatu storyboard agar materi
                 pembelajaran/bahan ajar menjadi suatu e-lesson yang interaktif.











     110                                                                                                                                                           111
   115   116   117   118   119   120   121   122   123   124   125