Page 346 - Cakrawala Pendidikan
P. 346

Evaluasi

         2.  Sulit  mendapatkan  data  yang  akurat  mengenai  pendapatan
            orang  tua  mahasiswa,  sebab  hal  ini  sangat  tergantung  pada
            kejujuran orang tua.

        Upaya pemecahan masalah adalah:
         1.   Memperbaiki  sistem  dan  kriteria  seleksi  sehingga  beasiswa
             tersalur  lebih  merata,  adil,  dan  tetap  mengutamakan
             ketersediaan  anggaran  untuk  perbaikan  kualitas  proses
             belajar mengajar.

         2.   Meningkatkan  sumber  dana  beasiswa  lain,  baik  lewat  10M
             maupun    lewat  kerjasama  dengan   masyarakat,   dunia
             usaha/industri.
         3.   Meningkatkan  besarnya  SPP  bagi  mahasiswa  baru  untuk
             peningkatan kualitas proses belajar mengajar.

         Permasalahan daya tampung

         1.   Dengan pembukaan program diploma maupun ektensi selama
             ini kurang  relevan dengan Visi  Universitas untuk mewujudkan
             "Research  and  Development  University"  yang  lebih  terkait
             dengan program S2 dan S3.
         2.   Biaya  operasional  pendidikan   profesional  lebih  tinggi
             dibanding pendidikan akademik.
         3.   Pembukaan    program   studi   yang   kurang   memadai
             mengakibatkan akuntabilitas lembaga sulit dipertahankan.

         Upaya pemecahan masalah antara lain:
         1.   Perencanaan  ulang  pembukaan  program  studi  baru  yang
             dituangkan dalam rencana operasional universitas.

         2.   Mengupayakan  langkah-langkah  perbaikan  kinerja  program
             studi  untuk  mempertahankan  dan  meningkatkan  nilai
             akriditasi.
         2.  Menutup program studi yang tidak "feasible".






                                                                  337
   341   342   343   344   345   346   347   348   349   350   351