Page 215 - 22 Tahun 1984-2006 Perkembangan Universitas Terbuka: Perjalanan Mencari Jati Diri Menuju PTJJ Ungulan (Buku I)
P. 215

merupakan  perwujudan  nyata  dari  rangkuman  beberapa
                                                    pemikiran  FKIP  UT  yang  diharapkan  dapat  memberikan
                                                    manfaat  bagi  kalangan  pendidikan  ...”  (Rustam,  et  al.,
                                                    2004: i).


                                                                             Fakultas  Ilmu  Sosial  dan  Ilmu
                                                                             Politik  juga  mengutarakan  alasan
                                                                             yang  sama  untuk  penerbitan  buku

                                                                             Bunga Rampai mereka..

                                                                                Sumber  utama  artikel  yang  dimu-
                                                                            at  dalam  buku  seri  Bunga  Rampai,
                                                                            baik  yang  diterbitkan  FKIP  maupun

                                                                            FISIP,  adalah  makalah  staf  akademik

     Buku Bunga Rampai UT                    yang  diseminarkan  di  lingkungan  fakultas  masing-masing.  Buku
                                             seri  Bunga  Rampai  didistribusikan  ke  perpustakaan  perguruan
                                             tinggi  selain  kepada  semua  unit  di  lingkungan  UT  termasuk

                                             UPBJJ.  Sampai  saat  ini  sudah  enam  seri  buku  Bunga  Rampai

                                             diterbitkan, masing-masing tiga buku dari FKIP dan FISIP.
                                                 Pada  Tabel  1  dapat  dilihat  bahwa  tema  pendidikan  terbuka
                                             dan  jarak  jauh  mendominasi  buku  nonbahan  ajar  terbitan  UT.

                                             Hal ini sejalan dengan visi UT yang bertekad menjadi salah satu

                                             institusi  PTJJ  unggulan  di  antara  institusi  PTJJ  di  Asia  tahun
                                             2010  dan  di  dunia  tahun  2020.    Unggulan  berarti  UT  menjadi
                                             salah  satu  institusi  PTJJ  terbaik  dalam  hal  penyelenggaraan,

                                             penelitian  dan  pengembangan,  serta  penyebaran  informasi

                                             tentang  PTJJ.  Dalam  aspek  penyebaran  informasi,  UT  bertekad
                                             menjadi  salah  satu  sumber  utama  untuk  memperoleh  informasi
                                             yang  komprehensif  dan  mutakhir  mengenai  aplikasi  sistem

                                             pendidikan  jarak  jauh,  khususnya  PTJJ  di  Indonesia  (Senat,

                                             2005).



                                                                                                                    191
   210   211   212   213   214   215   216   217   218   219   220