Page 77 - 31 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Potret Keragaman Mahasiswa UT Sebagai Pagar Bangsa
P. 77

Perjalanan Generasi Emas Meraih Cita-cita











                  negeri konvensional. Tentu saja saya menerima               Lebih jauh Rika mengaku saat ini sangat bangga
                  semua pandangan tersebut dengan lapang                      menjadi mahasiswa UT. Sistem belajar yang sedikit
                  hati. Cara saya menyikapinya adalah dengan                  berbeda dari universitas konvensional  merupakan
                  tekad menjadi orang yang berhasil. Salah satu               sebuah kelebihan bagi UT. Semakin luas jangkauan

                  contohnya dengan keberhasilan saya menjadi                  UT ke semua lapisan masyarakat, menurutnya,
                  Juara II Lomba Karya Tulis Ilmiah Pemuda untuk              semakin banyak masyarakat Indonesia yang
                  kategori mahasiswa tingkat Provinsi Kepri yang              berkesempatan menempuh pendidikan di

                  diselenggarakan oleh Dispora pada Oktober                   perguruan tinggi.  “Saya selalu menyampaikan
                  2014 lalu. Saya bisa membuktikan bahwa kualitas             berita gembira ini kepada keluarga, teman-teman,
                  mahasiswa UT tidak kalah dengan mahasiswa                   masyarakat umum di berbagai kesempatan.
                  konvensional,” tegas gadis kelahiran 19 Oktober             Kesan saya selama belajar di UT itu luar biasa,
                  1994 ini.                                                   karena kita tidak biasa. Fleksibelnya UT membuat

                                                                              saya tidak sekedar menjadi mahasiswa. Sistem
                  Sejak duduk di bangku SMP, Rika sudah dikenal               belajar mandiri menjadikan kita tidak harus
                  sebagai seorang gadis yang rajin, tekun, dan                repot mematuhi jadwal dari kampus, melainkan

                  aktif mengikuti berbagai kegiatan di sekolah,               kita yang harus berkomitmen untuk mematuhi
                  seperti olah raga dan kesenian. Bahkan ia pernah            jadwal yang kita atur sendiri. Melalui UT juga saya
                  mengikuti Festival Lomba Seni Siswa Nasional                mempunyai lebih banyak teman dari berbagai
                  (FLS2N) yang diselenggarakan oleh Kemdikbud                 profesi dan lingkungan yang berbeda. Hal ini
                  hingga tingkat nasional untuk bidang vocal group            semakin meningkatkan hubungan sosial saya.

                  (SMP). Semenjak SMA Rika lebih fokus ke bidang              Mempunyai banyak teman yang bisa saling
                  akademik, di antaranya dengan mengikuti lomba               bertukar informasi dan wawasan, luar biasa. Terima
                  cerdas cermat maupun olimpiade mata pelajaran               kasih UT, you are amazing,” ujar Rika yang meraih

                  ekonomi dan geografi. Tahun 2013 ia menyabet                IPK 3,95 setelah mengikuti kuliah 3 semester  di UT.
                  juara 1 Olimpiade Geografi tingkat Kota Batam
                  dan masuk 15 besar pada tingkat nasional di                 Putri dari ibu Jamilah ini mempunyai obsesi
                  Yogyakarta.                                                 menjadi lulusan UT yang berkualitas dan dapat







                                 31 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Potret Keragaman Mahasiswa UT Sebagai Pagar Bangsa  71
   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82