Page 17 - Nyala Daya Juang Para Guru Bangsa : Kisah Inspiratif Mahasiswa FKIP UT Seri 2
P. 17

Gambar 2. Musikalisasi Puisi Sebuah
                                          Jaket Berlumur Darah LIP-KMN 2023


                        Dengan kepiawaiannya dalam menyampaikan pesan dalam puisi
                    ini, ia berhasil menggugah rasa para pendengarnya. Puisi Sebuah Jaket
                    Berlumur Darah yang menggambarkan tentang semangat perjuangan
                    untuk memperjuangkan keadilan dan melawan penindasan menyatu
                    dengan senandung harmoni yang keluar dari musik yang diaransemen
                    Wahyu, tak lepas dari nilai-nilai budaya di dalamnya, hingga membuat tiap
                    kata dalam puisi menjadi lebih mengena hingga relung hati. Hal itupun
                    menjadi cambuk bagi Wahyu untuk tetap bisa melanjutkan perjuangan
                    para pahlawan yang
                    telah    berkorban
                    untuk kemerdekaan
                    dengan        cara
                    menjadi sosok yang
                    bermanfaat.
                        Banyak    kata
                    yang ia tulis, beribu
                    doa  yang ia panjat,
                    bertabur   harapan
                    yang ingin ia raih      Gambar 3. Sertifikat Juara 1 LIP KMN
                                                 bidang Musikalisasi Puisi



                                    Kekuatan Kata : Jalan Menuju Kepiawaian Berbicara Dai Wanita  5
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22