Page 141 - 39 Tahun Universitas Terbuka: Tatanan dan Budaya Kerja Baru Mewujudkan Indonesia Maju
P. 141

140 Bagian 4






                  H.   DEKAN FAKULTAS KEGURUAN                                maju karena cakupan wilayah layanan UT yang

                        DAN ILMU PENDIDIKAN
                                                                              begitu luas, yaitu memiliki kantor dan pegawai
                                                                              yang tersebar di seluruh provinsi serta dapat
                                                                              berkontribusi dalam menyebarkan semangat
                                                                              dan roh positif KIIARA di seluruh nusantara.



                                                                              Sebagai dekan FKIP; Bu Ucu, demikian panggilan
                                                                              akrabnya,  akan  terus  berupaya  membangun
                                                                              budaya organisasi KIIARA di segala aspek
                                                                              kegiatan yang dilaksanakan oleh seluruh unsur
                                                                              pegawai FKIP, baik dosen maupun tenaga
                                                                              kependidikan. Budaya kualitas tecermin pada

                                                                              bagaimana dosen dan tenaga kependidikan
                                                                              di FKIP selalu mengupayakan agar proses
                                                                              dan produk pembelajaran  yang dihasilkan
                                                                              berkualitas.  Tak hanya itu, penyelenggaraan
                                                                              program pendidikan di FKIP juga menekankan
                  Prof. Dr. Ucu Rahayu, M.Sc.                                 dan menjunjung tinggi etika. Lebih lanjut, semua

                                                                              proses dan produk yang merupakan kinerja FKIP
                  Budaya KIIARA, menurut Dekan FKIP, Prof. Dr.                juga dapat dipertanggungjawabkan. Hal tersebut
                  Ucu Rahayu, M.Sc., sangatlah penting untuk                  merupakan cerminan dari budaya integritas dan
                  diimplementasikan di semua aspek kehidupan                  akuntabilitas yang ada di FKIP.
                  organisasi UT, termasuk di unit FKIP yang

                  dipimpinnya. Semua unsur KIIARA perlu diperkuat             Pemegang jabatan tertinggi akademik dari FKIP
                  agar UT semakin memiliki daya saing. Tak                    ini juga terus memperkuat budaya inovasi di FKIP,
                  hanya itu, penguatan budaya KIIARA juga dapat               terutama inovasi di bidang pembelajaran dalam
                  berkontribusi untuk mewujudkan Indonesia                    rangka meningkatkan kualitas pembelajaran dan
   136   137   138   139   140   141   142   143   144   145   146