Page 143 - 32 Tahun Universitas Terbuka : Empat Windu Membagun Negeriku
P. 143
Perkembangan Mahasiswa
PERKEMBANGAN MAHASISWA
PROGRAM PASCASARJANA UT
Secara garis besar, mahasiswa Program
Pascasarjana (PPs) UT dapat dikategorikan ke
dalam dua kelompok mahsiswa, yaitu mahasiswa
kerjasama atau yang disubsidi atau yang difasilitasi
oleh perusahaan tempat mereka bekerja serta
mahasiswa mandiri. Sejumlah kerjasama dengan
beberapa Pemerintah Daerah (Pemda) terkait era
otonomi daerah telah dibina oleh PPs-UT dalam
hal merekrut mahasiswa baru dari kalangan
birokrat. Misalnya, UT pernah menjalin kerjasama
dengan Pemda Bengkayang yang mengirimkan
23 staf mereka untuk melanjutkan studi pada
jenjang S2 UT. PPs-UT juga melakukan kerjasama Bimbingan Tesis Residensial di UPBJJ-UT Palangkaraya
dengan beberapa Pemda lainnya seperti Pemda
Kabupaten Tapanuli di Sumatera Utara, Pemda Dalam perjalanan selanjutnya, pada masa
Kabupaten Singkil di Aceh, sampai pada yang registrasi 2004.2, PPs-UT kemudian membuka dua
terakhir dengan Pemda Nunukan. Namun, dalam prodi atau bidang peminatan baru, yaitu prodi
perkembangannya jumlah mahasiswa mandiri Ilmu Administrasi Bidang Minat Administrasi
cenderung lebih banyak daripada mahasiswa Publik dengan jumlah mahasiswa 12 dan prodi
kerjasama. Manajemen dengan jumlah mahasiswa 10
sehingga pada semester 2 tahun 2004 saja telah
berhasil direkrut sejumlah 22 mahasiswa. Segmen
prodi Manajemen (MM) tersebut adalah mereka
137