Page 147 - 32 Tahun Universitas Terbuka : Empat Windu Membagun Negeriku
P. 147

Perkembangan Mahasiswa


















                  Pada  tahun  2016  ini  PPs-UT  sedang  mengembangkan  prodi  S2  Pendidikan  Bahasa  Inggris,  di  mana
                  sebelumnya  sudah  dilakukan  studi  kelayakan.  Prodi  baru  tersebut  direncanakan  akan  dibuka  pada
                  semester 2016.2.



                  Terlepas dari pesatnya perkembangan jumlah mahasiswa PPs-UT secara kuantitas sejak didirikan pada
                  tahun 2004 hingga sekarang, satu catatan terpenting yang dapat dipetik dari wawancara tim penyusun
                  buku ini dengan salah satu narasumber adalah bahwa quality control of academic affairs haruslah menjadi
                  prioritas utama bagi PPs-UT ke depan. Berbagai instrumen seperti TAPM dan komposisi Pembimbing tesis

                  memang telah menjadi bagian dari manajemen akademik dan administrasi di PPs-UT. Namun, berbagai
                  terobosan dalam peningkatan berbagai aspek masih tetap perlu diupayakan. Misalnya, perlu terobosan
                  proses pembimbingan tesis melalui sistem jarak jauh yang lebih efektif dan efisien serta penyediaan

                  sumber-sumber pembelajaran dan hasil riset yang mudah diakses oleh para mahasiswa PPs-UT dalam
                  menyelesaikan tugas-tugas akademik, termasuk pemilihan bidang kajian (research areas).





























                                                                                                                               141
   142   143   144   145   146   147   148   149   150   151   152