Page 111 - 32 Tahun Universitas Terbuka : Empat Windu Membagun Negeriku
P. 111
Perkembangan Mahasiswa
DEKADE I (1984-1994)
Pada tahun 1984, daya tampung PTN di Indonesia tutorial juga masih cukup tinggi, dapat mencapai
masih sangat rendah. UT menerima formulir 80% dari mahasiswa yang terdaftar pada
pendaftaran dari calon mahasiswa yang juga matakuliah tersebut.
melamar masuk PTN lain melalui jalur SIPENMARU
(Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru). Sekitar 60 Pada tahun 1985, UT masih tetap bergabung
ribu mahasiswa baru diterima UT sebagai hasil dari dengan SIPENMARU untuk menjaring mahasiswa
SIPENMARU, meskipun tidak semuanya memilih baru. Ternyata, yang memilih UT pada masa itu
untuk melakukan registrasi menjadi mahasiswa jauh lebih sedikit dari pada peminat pada tahun
UT. Prodi Ilmu Administrasi Negara merupakan pertama. Prodi yang diminati pada tahun 1985 ini
prodi yang banyak dipilih oleh mahasiswa. masih Ilmu Administrasi Negara yang mencapai
hampir 2000 mahasiswa baru.
Berdasarkan wawancara dengan Rektor Pertama
UT, Bapak Setijadi, pada tahun pertama tersebut, Menurut Setijadi, pada akhir tahun pertama dan
semua mahasiswa mengambil paket mata kuliah permulaan tahun kedua sudah terlihat gejala
yang sama. Paket mata kuiah masih terintegrasi menurunnya jumlah mahasiswa yang menghadiri
dengan layanan tutorial, sehingga semua tutorial. Kalau pada permulaan tahun pertama
mahasiswa mendapatkan tutorial atau bantuan tutorial masih dihadiri sekitar 80% mahasiswa,
belajar secara tatap muka. Tutorial berjalan lancar maka pada akhir tahun kedua jumlah mahasiswa
karena tutorial yang diberikan masih untuk mata yang menghadiri tutorial menurun menjadi
kuliah umum (MKDU), sedangkan mata kuliah rata- rata 25%. Kondisi seperti ini sebetulnya juga
khusus (MKDK) masih belum ditawarkan. Tutor dialami oleh penyelenggara Pendidikan Jarak
direkrut dari perguruan tinggi yang tersedia di Jauh di negara lain, sebagaimana yang dialami
32 kota UPBJJ-UT. Kehadiran mahasiswa dalam oleh Inggris dan Thailand. Akan tetapi kehadiran
105