Page 212 - Pendidikan Tinggi Jarak Jauh
P. 212

PENDIDIKAN TINGGI )ARAK )AUH


        mata kuliah yang akan ditutorialkan ditetapkan oleh program studi
        dan jurusan dari setiap fakultas,  termasuk FISIP.



        1.  Pemilihan Mata Kuliah
               Pemilihan  mata  kuliah  yang  ditetapkan  untuk  tutorial
        online dilakukan dengan kriteria sebagai berikut:
        a.  jumlah mahasiswa yang  meregistrasi mata kuliah;
        b  tingkat kepentingan mata kuliah dalam program studi;
        c   tingkat kesulitan mata kuliah;
        d.  ketersediaan tutor di fakultas.


               Pada tahun 2001,  FISIP menawarkan tutorial online untuk
        73  mata kuliah.  Terjadinya perubahan kurikulum merupakan salah
        satu  sebab  terjadinya  pengurangan  mata  kuliah  yang  ditawarkan
        untuk tutorial online.  Pada tahun 2002,  FISIP menawarkan tutorial
        online  untuk  59  mata  kuliah.  Pengurangan  mata  kuliah  terjadi
        karena berbagai alasan seperti berikut:
        a.  empat  mata  kuliah  harus  dihapus  karena  program  studinya
           ditutup  dan  atau  mata  kuliah  tidak  ditawarkan  lagi  karena
            perubahan kurikulum;
        b.  sepuluh  mata  kuliah  tidak  dapat  diaktifkan  atau  baru  dapat
           diaktifkan  di  semester  berikutnya,  karena  beberapa  masalah
           intern  di  FISIP  yang  tampaknya  belum  dapat  diselesaikan
           pada semester 2002.2.


        2.  Rekrutmen Tutor

               Tutor  ditetapkan  oleh  program  studi  dan  jurusan.  Di
        FISIP,  tutor  adalah  pengampu  mata  kuliah.  Untuk  mata  kuliah
        tertentu,  tutor  merupakan  tim  yang  terdiri  dari  dua  orang  atau





                                                                201
   207   208   209   210   211   212   213   214   215   216   217