Page 86 - 28 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Rektorat dan Lembaga
P. 86

Pembantu Rektor II                                                                                                                                                                                                        28 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa













                  Lebih jauh ia berpendapat bahwa UT harus  terus meningkatkan kualitas penyelenggaraannya terutama

                  aspek akuntabilitas, bukan hanya dari sisi finansial saja, namun yang tak kalah penting adalah dari sisi
                  akademis.  Dengan demikian, UT pun dapat menjadi perguruan tinggi terbuka jarak jauh terbaik di
                  negeri ini, yang mampu memberikan kesempatan bagi masyarakat luas untuk meningkatkan kualifikasi
                  pendidikannya sekaligus meningkatkan profesionalitas dan kompetensi di bidang-bidang yang

                  ditekuninya.


                  Dalam benaknya, ia pun berharap agar perkembangan UT di masa depan semakin baik. “Spirit kebersamaan
                  dan rasa memiliki di antara seluruh pegawai UT harus terus dipertahankan. Inilah modal utama yang

                  mampu membawa UT ke depan menjadi lebih baik lagi, seperti yang dicita-citakan oleh para pendiri UT
                  dan juga oleh kita semua”, kata Dini.





































                  84                                                                                                                                                                                                                                                                85
   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91