Page 268 - 22 Tahun 1984-2006 Perkembangan Universitas Terbuka: Perjalanan Mencari Jati Diri Menuju PTJJ Ungulan (Buku I)
P. 268

Di  bagian  depan  telah  diulas  peluang  yang  dihadirkan  oleh

                                             TIK.  Pertanyaan  kritis  yang  harus  dijawab  adalah  seberapa  jauh
                                             peluang  yang  tercipta  tersebut  dimanfaatkan  secara  efektif  dan

                                             efisien  oleh  suatu  institusi  dalam  meningkatkan  efisiensi
                                             internal  institusinya  serta  dalam  meningkatkan  daya  saingnya.

                                             Bila  hal  ini  masih  belum  terlihat,  pertanyaan  lain  yang  dapat
                                             diajukan adalah seberapa jauh institusi tersebut berupaya untuk

                                             memanfaatkan  peluang  tersebut.  Pertanyaan  tersebut  dapat
                                             dijawab  dengan  melihat  seberapa  jauh  kebijakan  yang  secara

                                             khusus  diarahkan  untuk  memanfaatkan  peluang  tersebut.
                                             Kebijakan  ini  selanjutnya  dapat  diuji  dengan  melihat  investasi

                                             yang  telah  ditanamkan  dalam  upaya  merealisasikannya.  Inves-
                                             tasi dalam hal ini dapat dilihat dalam bidang sarana/ prasarana,

                                             pengembangan  sumber  daya  manusia,  kerja  sama  dengan
                                             institusi yang mampu, seperti terlihat pada Tabel berikut ini.


                         Tabel 3. Investasi UT dalam pengembangan TIK 2001-2006

                             Bidang Investasi     2001     2002      2003    2004     2005      2006       Keterangan
                          Perangkat keras dan                                                             Alokasi dana:
                                                                    1,016    1,306    1,046     1,901
                          lunak                                                                           Miliar Rupiah
                          Pengembangan SDM
                           ·   Rekrut baru          7        3        21      22       15         11      Staf ICT
                           ·   Pelatihan                             2/44    1/18     5/108               Jml Keg./Jml
                                                                                                          Peserta
                          Pengembangan
                          konektivitas
                           ·   LAN                9 kabel fiber optik (FO)   +4FO    Giga     +4FO        FO: 100 MBps
                                                                                     Switch
                           ·   Eksternal                 1W ifi             2W ifi            3W ifi/
                                                         128K               256K              384K
                          Kerja sama dalam ICT           Warintek           Indosat           JakSoft     Meningkatkan
                                                         W-Net              SMS               SMS         aksesibilitas
                                                         Warnet                               broadcast   pada sisi
                                                                                                          mahasiswa





                                             244
   263   264   265   266   267   268   269   270   271   272   273