Page 164 - 31 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Potret Keragaman Mahasiswa UT Sebagai Pagar Bangsa
P. 164

Prof. Dr. H. Edy Sutrisno, M.Si



                                                                              bisa kuliah sambil bekerja. Ia akhirnya bisa
                                                                              menyelesaikan studinya di Prodi Ilmu Administrasi
                                                                              Negara UT tahun 1990.


                                                                              Belajar mandiri seperti yang ia lakukan waktu
                                                                              kuliah di UT telah menempa dirinya menjadi
                                                                              pribadi yang tangguh dan unggul menghadapi

                                                                              semua kesulitan. Apalagi  saat menjadi mahasiswa
                                                                              UT usianya sudah tidak muda lagi yakni 40 tahun.
                                                                              Dukungan dari sang istri yang juga menempuh
                                                                              studi di UT semakin menambah motivasinya.
                                                                              Selain itu pria kelahiran Magetan, 25 Desember

                                                                              1950 ini juga menerapkan pembagian waktu yang
                                                                              pas antara bekerja sebagai pengusaha dan belajar.
                                                                              Ia berupaya menyisihkan waktu 6 jam perhari

                                                                              untuk belajar. Kebanggaannya menjadi alumnus
                                                                              program S1 di UT telah menginspirasi teman dan
                                                                              sanak keluarganya untuk terus belajar. Bahkan
                                                                              anak-anaknya adalah lulusan UT. Termasuk juga
                                                                              teman-temannya dari Pemda Surabaya banyak

                                                                              yang masuk UT.
                  Ketika UT pertama berdiri tahun 1984, salah satu
                  mahasiswa yang mendaftar melalui UPBJJ-UT                   Gelar sarjana yang diperoleh dari UT serta
                  Surabaya adalah Edy Sutrisno. Ia memutuskan                 pengalaman selama proses belajar menjadi

                  untuk kuliah di UT karena UT pada waktu itu                 pendorong utama kakek dari 4 cucu ini untuk terus
                  merupakan satu-satunya perguruan tinggi                     belajar menempuh jenjang pendidikan tinggi
                  yang memberikan kesempatan baginya untuk                    yang lain. Akhirnya pada tahun 1999 ia berhasil







                  158
   159   160   161   162   163   164   165   166   167   168   169