Page 120 - 31 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Potret Keragaman Mahasiswa UT Sebagai Pagar Bangsa
P. 120

Anna Meiliana



                                                                              bangku SMA,  Anna sudah bersekolah sambil
                                                                              bekerja. Bahkan ketika sedang menyelesaikan
                                                                              perkuliahan S3 ia masih terus bekerja. Setelah
                                                                              selesai kuliah S3, ia memang hanya bekerja saja.

                                                                              Pada saat itulah ia mulai merasakan kerinduan
                                                                              untuk sekolah lagi.  Sayangnya, pekerjaannya
                                                                              menuntut ia untuk selalu melakukan perjalanan

                                                                              dinas keluar kota sehingga agak sulit untuk
                                                                              mengambil perkuliahan reguler.


                                                                              Wanita berkulit putih bersih kelahiran Jakarta
                                                                              18 Mei 1981 ini akhirnya menemukan informasi

                                                                              tentang UT  dari seorang temannya yang sudah
                                                                              terlebih dahulu kuliah di UT.  Lalu ia memastikan
                                                                              informasi ini dengan melakukan browsing ke

                                                                              website UT. Saat itu Anna mulai merasakan
                                                                              bahwa kerinduannya untuk terus belajar dapat
                                                                              direalisasikan. Perempuan yang sehari-harinya
                                                                              berkerja sebagai managing editor “The Indonesian
                                                                              Biomedical Journal” ini mencari program studi

                                                                              yang dapat mendukung pekerjaannya,  sembari
                  Mahasiswa yang satu ini dapat dikatakan termasuk            berharap dapat menyalurkan hobi menulisnya
                  wanita yang berotak encer. Bagaimana tidak,                 secara lebih profesional lagi.  Akhirnya ia
                  pada usia yang baru menginjak 35 tahun ia                   memutuskan kuliah di UT terhitung mulai Februari

                  sudah memiliki aktivitas beragam dan sudah                  2014 dengan memilih  Program Studi S1 Bahasa
                  mengantongi gelar Doktor. Bahkan ia tergolong               dan Sastra Inggris Bidang Minat Penerjemahan.
                  orang yang cukup “gila kerja”. Sejak duduk di               Upayanya ini mendapatkan dukungan dari CEO di







                  114
   115   116   117   118   119   120   121   122   123   124   125