Page 27 - bnbb_301_r
P. 27

Empat Dasawarsa Perpustakaan Universitas Terbuka




















                                                                      Dok. UT

            Suasana ruang kerja  Unit Program Belajar Jarak Jauh (UPBJJ)  Universitas Terbuka,
            Gedung PSB Rawamangun, Jakarta, 1984
            Universitas  Terbuka,  baik melalui jalur pilihan pada Sipenmaru tahun
            1984, maupun mendaftar melalui 24 kantor pos di berbagai daerah.
            Namun karena keterbatasan teknis dan sumber daya pada saat itu, maka
            Universitas  Terbuka  hanya meloloskan 53.326 calon mahasiswa saja
            pada gelombang pertama (13 Agustus 1984), dan kemudian meloloskan
            23.000 lagi pada gelombang ke dua (22 September 1984). Harus diakui
            bahwa memang tidak mudah untuk mengelola begitu banyak mahasiswa
























            Suasana antrian panjang pendaftaran  Universitas Terbuka  Dok. UT

            di Kantor Pos Pasar Baru, Jakarta, 1984.
                                                                         13
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32