Page 468 - Profil Guru Masa Depan Berbasis Teknologi Pendidikan
P. 468

432        Profil Guru Berwawasan Pendidikan Abad 21

                 Akhirnya, tuntutan terhadap lulusan yang bermutu dan

           peningkatan daya saing semakin mendesak, dan kuncinya ada
           ditangan Guru. Pada masa Abad 21 ini, guru dan peserta didik
           akan  banyak  menghadapi  kehidupan  yang  penuh  tantangan,

           kompetitif  dan  ditandai  perubahan-  perubahan  yang  begitu
           pesat.  Oleh  karena  itu,  kegiatan  instruksional  yang  terjadi
           tidak  boleh  ketinggalan    zaman,    kegiatan    instruksional

           harus selalu bisa antisipatif, yang mampu memprediksi jauh
           kedepan.


                 Kegiatan instruksional harus beralih dari berpusat pada
           Guru, menjadi berpusat kepada peserta didik. Tugas dan fungsi

           guru,  selain  mengikuti  pergeseran  paradigma  dan  penataan
           pola  berpikir,  guru  harus  mengikuti  standar  yang  sudah

           dipersyaratkan  oleh  Undang-Undang  Sistem  Pendidikan
           Nasional.    Undang-Undang      tersebut    mengamanatkan,
           kompetensi    lulusan    yang   menyangkut     pengetahuan,

           keterampilan, dan sikap, dirumuskan berdasarkan kebutuhan
           pada tingkat induvidu, masyarakat, bangsa dan negara, serta
           peradaban.


           Glosarium

           Profil Guru Masa Depan
                 Guru    yang    memiliki    kemampuan      intelektual,

                 kemampuan  emosional  serta  spiritual  dan  memiliki
                 ketrampilan yang dapat menciptakan hasil pembelajaran

           PROFIL GURU MASA DEPAN
   463   464   465   466   467   468   469   470   471   472   473