Page 161 - 32 Tahun Universitas Terbuka : Empat Windu Membagun Negeriku
P. 161

Inovasi Layanan UT









                  WIFI-ID







                  Sebagai upaya ikut serta mensukseskan program
                  pemerintah  dalam  pembangunan  pendidikan
                  melalui  internet,  pada  bulan  Juli  2015,  bekerja

                  sama  dengan  PT.  Telkom,  UT  meluncurkan
                  program pemberian fasilitas akses internet gratis
                  Indonesia WiFi (Wifi ID) kepada seluruh mahasiswa.
                  Indonesia  WiFi  (@wifi.id)  menyediakan  layanan
                  publik internet  berbasis   teknologi WiFi/Hotspot

                  dalam rangka mendukung  program percepatan                  Fasilitas  ini  diberikan  agar  mahasiswa  mudah
                  dan     perluasan      pembangunan          ekonomi         mengakses informasi serta bantuan dan sumber
                  Indonesia di bidang ICT yang telah    dicanangkan           belajar secara online dimanapun mereka berada

                  oleh  Pemerintah      Republik  Indonesia.  Saat  ini,      tanpa terkendala dengan waktu. Sampai dengan
                  fasilitas  internet  gratis  ini  dapat  dimanfaatkan       akhir  tahun  2015,  hasil  uji  coba  pemberian
                  oleh mahasiswa dan pegawai UT yang berada di                fasilitas  internet  gratis  menunjukkan  bahwa
                  seluruh Indonesia di tempat-tempat yang  telah              sudah sebanyak 1.172 orang yang memanfaatkan
                  tersedia    access  point  (AP),  yaitu  jaringan  yang     fasilitas ini.

                  dapat mengakses fasilitas internet ini.




















                                                                                                                               155
   156   157   158   159   160   161   162   163   164   165   166