Page 102 - 28 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Fakultas dan Program Pascasarjana
P. 102

Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan                                                                                                                                                                               28 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa


                  Drs. Rustam, M.Pd.









                                                                                                                                                                     Sebelum dilantik sebagai Dekan FKIP UT pada                 Rustam dan tim dosen FKIP UT aktif menjalin

                                                                                                                                                                     tahun 2005, Rustam sudah aktif di UT sejak tahun            kerja sama dengan berbagai instansi di luar UT
                                                                                                                                                                     1990. Ia mengawali kariernya sebagai dosen                  untuk menyelenggarakan pendidikan keguruan,
                                                                                                                                                                     matematika pada Fakultas Keguruan dan Ilmu                  misalnya dengan cara mengembangkan Program
                                                                                                                                                                     Pendidikan (FKIP). Pada awal kariernya, ia dipercaya        Rumpun Guru Bidang Studi (PRGBS), Program

                                                                                                                                                                     pimpinan fakultas untuk menduduki jabatan                   D II Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD), dan
                                                                                                                                                                     sebagai Sekretaris Jurusan Pendidikan Matematika            Program D III Pendidikan Guru Sekolah Menengah
                                                                                                                                                                     dan Ilmu Pengetahuan Alam (PMIPA) FKIP,                     Pertama (PGSMP).
                                                                                                                                                                     Ketua Unit Pengembangan Soal (UPS) FKIP, dan

                                                                                                                                                                     kemudian Pembantu Dekan II FKIP.                            Dalam menyelesaikan pekerjaan-pekerjaan besar,
                                                                                                                                                                                                                                 Rustam selalu menekankan pentingnya team
                                                                                                                                                                     Pria berkumis kelahiran 12 September 1965 ini               work dan berusaha menyelesaikan setiap tugas
                                                                                  “UT perlu mengembangkan
                                                                                                                                                                     merasa tertarik dengan sifat pembelajaran terbuka           dengan baik sesuai tenggat yang diberikan. Saat
                                                                                 kebijakan-kebijakan yang pro                                                        dan jarak jauh di UT karena, menurutnya, sistem             ini, menurut bapak dua orang anak ini, UT dapat

                                                                                               mahasiswa”                                                            ini dapat memberikan kesempatan seluas-luasnya              dikategorikan berhasil mendelegasikan berbagai
                                                                                                                                                                     bagi masyarakat di seluruh pelosok Indonesia                tugas pokok dan fungsi kepada 37 Unit Program
                                                                                                                                                                     untuk melanjutkan pendidikan tinggi tanpa harus             Belajar Jarak Jauh (UPBJJ) yang tersebar di 33

                                                                                                                                                                     meninggalkan pekerjaan mereka. “Ini bisa jadi               provinsi Indonesia. Dengan begitu, UT pun dapat
                                                                                                                                                                     pembuka jalan bagi peningkatan kualitas sumber              memberikan layanan pendidikan yang lebih baik
                                                                                                                                                                     daya manusia di tanah air, khususnya guru, yang             bagi mahasiswa. Tantangan UT di masa depan,
                                                                                                                                                                     sesuai dengan bidang pekerjaan saya. Guru                   menurutnya, adalah perlunya mengembangkan

                                                                                                                                                                     merupakan garda terdepan dalam peningkatan                  kebijakan-kebijakan yang pro mahasiswa.
                                                                                                                                                                     kualitas sumber daya manusia Indonesia,”
                                                                                                                                                                     ujarnya. Rustam pun merasa bangga karena
                                                                                                                                                                     dia dapat ikut ambil bagian dalam peningkatan

                                                                                                                                                                     harkat dan martabat guru Indonesia. Di FKIP UT,



                  100                                                                                                                                                                                                                                                             101
   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106   107