Page 35 - 28 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Rektorat dan Lembaga
P. 35

Rektor                                                                                                                                                                                                                    28 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa


                  Prof. Dr. Ir. Bambang Sutjiatmo
































                                                                               “UT perlu menetapkan visi misi.
                                                                                                                                                                     Di masa kepemimpinan rektor ke tiga, Prof. Dr. Ir. Bambang Sutjiatmo, UT mulai menetapkan visi dan
                                                                                  Salah satu visinya adalah UT
                                                                                                                                                                     misinya. Salah satu butir penting dalam visi UT adalah ditetapkannya UT sebagai pusat unggulan dalam
                                                                                sebagai pusat unggulan dalam                                                         institusi di lingkup Pendidikan Tinggi Terbuka dan Jarak Jauh (PTTJJ). Prosedur dan mekanisme baku

                                                                                institusi di lingkup Pendidikan                                                      dalam proses akademik dan administrasi pun mulai distandarkan, termasuk membangun intranet untuk
                                                                                                                                                                     memudahkan interaksi dan menghubungkan jaringan antara UT Pusat dengan UPBJJ-UT.
                                                                               Tinggi Terbuka dan Jarak Jauh ”

























                  32                                                                                                                                                                                                                                                                33
   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40