Page 19 - 22 Tahun 1984-2006 Perkembangan Universitas Terbuka: Perjalanan Mencari Jati Diri Menuju PTJJ Ungulan (Buku II)
P. 19

No           Komponen                            Universitas Terbuka                         PT Tatap Muka
                                                    dilakukan Pusat Distribusi UT. Pengiriman bahan ajar untuk
                                                    Jawa, Bali dan sebagian Sumatra dilakukan oleh Pusat
                                                    Distribusi.
                                                    Pengiriman bahan ajar untuk daerah lain dilakukan PT Pos
                                                    Indonesia, dan perusahaan kargo

               9        Proses belajar          Proses belajar mandiri mahasiswa dilakukan secara       Kuliah, tugas terbimbing, tugas
                                                sendiri/kelompok.                                       terstruktur, belajar mandiri,
                                                Mengerjakan tugas mandiri, tugas terstruktur, tugas terbimbing.   praktikum di kampus
                                                Melakukan praktik/praktikum yang disupervisi di lokasi masing-
                                                masing mahasiswa.
                                                Mengikuti tutorial.
               10       Tutorial                Tutorial tatap muka, elektronik (radio, TV, rekam video, rekam   Ada namun terbatas di
                                                audio, komputer), tertulis, telepon konferensi, dan  internet di   kampus.
                                                lokasi mahasiswa.
                                                Tutor dilatih dan dikembangkan secara intensif.
                                                Pelaksanaan tutorial dievaluasi secara terus menerus
               11       Penggunaan media        Menggunakan media cetak, elektronik, jaringan komputer, tatap   Dosen sebagai media utama
                                                muka; pengembangan media melibatkan kegiatan produksi
                                                multimedia dan penelitian dan pengembangan media
               12       Lokasi belajar          Di lokasi mahasiswa masing-masing.                      Kampus
                                                UT tidak memiliki kampus tetapi mempunyai kantor pusat untuk
                                                kegiatan administrasi.

                                                UT memiliki 35 Unit Program Belajar Jarak Jauh (UPBJJ), pos
                                                belajar di tingkat kabupaten.
                        D.   Ujian dan Hasil Ujian
               13       Ujian                   Penyiapan naskah ujian oleh ahlinya dan menggunakan sistem   Dilakukan di kelas di kampus
                                                bank soal yang terkomputerisasi.
                                                Penggandaan naskah ujian dilakukan secara terpusat.
                                                Naskah ujian disiapkan untuk sekitar 450 mata kuliah per
                                                semester.
                                                Lokasi ujian tersebar di seluruh Indonesia dan luar negeri, 166
                                                tempat ujian di dalam negeri, 21 tempat ujian di luar negeri.
                                                Pelaksanaan ujian dipantau secara ketat dan dievaluasi secara
                                                seksama.
               14       Hasil ujian             Diolah Pusat Pengujian sebanyak sekitar 2  juta Lembar Jawaban   Diumumkan di kampus
                                                Ujian (LJU) per tahun, diumumkan oleh UPBJJ kepada
                                                mahasiswa di alamat yang bersangkutan
                        E.   Sertifikasi
               15       Pemberian ijazah        Ijazah diserahkan pada saat:                            1-2 kali setahun di kampus
                                                •   Wisuda di UT Pusat  (4 kali setahun)
                                                •   Upacara penyerahan ijazah di UPBJJ-UT.


               �                                       ��
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24